Home » » Arti Peribahasa Katak Dalam Tempurung

Arti Peribahasa Katak Dalam Tempurung

Anda sedang membaca artikel Arti Peribahasa Katak Dalam Tempurung yang dimuat pada blog Kumpulan Arti Peribahasa. Untuk mengetahui lebih lanjut, berikut penjelasan selengkapnya. Semua tulisan yang dimuat disini mungkin tidak sepenuhnya memberikan informasi yang akurat, silahkan hanya gunakan sebagai bahan pertimbangan dalam menentukan apa yang akan anda pelajari dan bukan merupakan sumber terpercaya.

Arti Peribahasa Katak Dalam Tempurung. Pernah mendengar istilah katak dalam tempurung kan? Lalu apakah arti dari peribahasa katak dalam tempurung? Artinya adalah kita hidup dan beraktifitas seolah hanya berkutat dalam satu tempat saja, jadi tidak ada kebebasan atau serba di kekang.

Dalam arti luas bukan hanya kehidupan kita yang terkekang, tapi batin dan hak kita juga tidak bebas. Yang ironisnya, biasanya mereka yang memiliki banyak harta kadang merasa dirinya bagai katak dalam tenmpurung, ternyata harta bukan segalanya ya.. :D

Artikel Terkait:

No comments:

Post a Comment